Satu BintangArtist : Rini Idol 
Seribu bintang bersinar
Di langit tinggi
Ku coba raih segala
Mimpi di hatiku...
Belari mencari cita di hati
Berlari mencari harapan diri
Berlari menggapai segala mimpi
Kuterbang menuju bintangku
Reff :
Karena mimpiku...
Karena citaku...
Karena dirimu
Karena cintamu
Ku ada disini
Meraih anganku (mimpiku)